Berita

Kiprah Jay Idzes di Venezia: Sudah Tampil Solid di Belakang, tapi Sayang Strikernya Loyo

Kiprah Jay Idzes di Venezia: Sudah Tampil Solid di Belakang, tapi Sayang Strikernya Loyo

Bek andalan Timnas Indonesia, Jay Idzes sedang menjadi buah bibir di persepakbolaan Italia. Atas kiprahnya yang semakin bersinar, membuat tim raksasa Juventus dikabarkan kepincut. Jurnalis Italia, Antonello Angelini, memberikan kabar terbaru mengenai bek Timnas Indonesia, Jay Idzes. Ia menyebut sang bek sedang diincar Juventus,...

Perbandingan Statistik Gila Mohamed Salah di Musim 2024/2025 dan Luis Suarez di Musim 2013/2014

Perbandingan Statistik Gila Mohamed Salah di Musim 2024/2025 dan Luis Suarez di Musim 2013/2014

Musim 2013/2014 Luis Suarez bersama Liverpool dianggap sebagai salah satu performa individu terbaik dalam sejarah Premier League. Namun, akankah Mohamed Salah mampu melampaui pencapaian itu musim ini? Pada musim 2013/2014, Luis Suarez tampil luar biasa bersama Liverpool. Meskipun The Reds gagal meraih gelar, Suarez...

Chicago Bullls telah sepakat mengirim Zach LaVine ke Sacramento Kings. Hasil ini akan membuat LaVine kembali bereuni dengan DeMar DeRozan

Chicago Bullls telah sepakat mengirim Zach LaVine ke Sacramento Kings. Hasil ini akan membuat LaVine kembali bereuni dengan DeMar DeRozan

Pada hari Minggu, Chicago Bulls kembali menelan kekalahan, kalah 127-119 dari Detroit Pistons di hadapan 20.062 penggemar di Little Caesars Arena. Kekalahan itu membuat Bulls turun ke posisi 21-29–10 di Wilayah Timur. Beberapa jam kemudian, Bulls menyetujui perdagangan yang akan menghancurkan inti tim 2024-25. ...

Baru satu bulan musim 2025 dimulai dan petenis berkebangsaan Kanada, Felix Auger Aliassime kini telah berhasil mengantongi dua gelar turnamen ATP

Baru satu bulan musim 2025 dimulai dan petenis berkebangsaan Kanada, Felix Auger Aliassime kini telah berhasil mengantongi dua gelar turnamen ATP

Petenis unggulan kedua, yang mengawali musim ini dengan memenangkan gelar di Adelaide, bertahan sekuat tenaga menghadapi laga menantang yang disuguhkan petenis AS, Aleksandar Kovacevic di final Montpellier Open. Ia sempat menyia-nyiakan dua peluang match point di babak tiebreak set kedua sebelum ia akhirnya menyabet kemenangan...

Rashford: Gabung Aston Villa Keputusan yang Mudah

Rashford: Gabung Aston Villa Keputusan yang Mudah

Nobarwarna.com - Marcus Rashford berkomentar untuk pertama kalinya setelah resmi dipinjamkan ke Aston Villa. Rashford mengaku, memutuskan gabung Villa tidak sulit. Rashford akhirnya berganti "warna" setelah berseragam Manchester United di sepanjang kariernya. Jelang bursa transfer musim dingin ditutup pada 3 Februari 2025, Rashford dipinjamkan ke...

Mantap! Pemain Timnas Indonesia Calvin Verdonk Tembus Tim Terbaik Liga Belanda Bulan Januari 2025

Mantap! Pemain Timnas Indonesia Calvin Verdonk Tembus Tim Terbaik Liga Belanda Bulan Januari 2025

Nobarwarna.com - Semakin bersinar saja kiprah bek sayap Timnas Indonesia, Calvin Verdonk bersama klubnya NEC Nijmegen musim 2024/2025. Ia masuk ke susunan tim terbaik Eredivisie untuk bulan Januari 2025. NEC Nijmegen menjadi pemasok pemain untuk Eredivisie Team of the Month Januari dengan dua pemainnya...

Arsenal Luar Biasa, tapi Arteta Akui Ada Keberuntungan

Arsenal Luar Biasa, tapi Arteta Akui Ada Keberuntungan

Nobarwarna.com - Arsenal berhasil menggilas Manchester City 5-1. Mikel Arteta merasa timnya juga dinaungi keberuntungan meski tampil luar biasa. Arsenal vs Man City berlangsung di Emirates Stadium dalam lanjutan Liga Inggris, Minggu (2/2/2025) malam WIB. Tuan rumah memimpin 1-0 di babak pertama lewat Martin Odegaard....

Muda dan Berbahaya! Duo Remaja Arsenal yang Bikin Arteta Semringah

Muda dan Berbahaya! Duo Remaja Arsenal yang Bikin Arteta Semringah

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta, memuji dua pemain muda timnya yang tampil gemilang dalam kemenangan telak 5-1 atas Manchester City. Menurutnya, kedua pemain muda itu merasa "mereka sama baiknya atau bahkan lebih baik" daripada pemain senior di skuad The Gunners. Arsenal tampil dominan di babak...

Juventus Hajar Empoli, Motta Singgung soal Tanggung Jawab

Juventus Hajar Empoli, Motta Singgung soal Tanggung Jawab

Beritabola - Juventus berhasil mengalahkan Empoli 4-1 setelah tertinggal lebih dulu di babak pertama. Pelatih Thiago Motta senang dengan kerja keras pada pemainnya. Juventus vs Empoli berlangsung di Allianz Stadium dalam lanjutan Liga Italia, Minggu (2/2/2025) malam WIB. Bianconeri tertinggal 0-1 lebih dulu di babak...

Prediksi Chelsea vs West Ham 4 Februari 2025

Prediksi Chelsea vs West Ham 4 Februari 2025

Chelsea dan West Ham akan bertemu di Stamford Bridge pada pekan ke-24 Premier League 2024/2025. Pertandingan Liga Inggris antara Chelsea vs West Ham ini dijadwalkan kick-off Selasa, 4 Februari 2025, jam 03.00 WIB, live streaming di Vidio. Pekan lalu, Chelsea maupun West Ham sama-sama...

Showing 1151 to 1160 of 2463 results